30 Duta Wisata Milenial Siap Kenalkan Pangkep ke Dunia

    30 Duta Wisata Milenial Siap Kenalkan Pangkep ke Dunia
    30 duta wisata millenial siap perkenalkan ketingkat dunia

    PANGKEP- - Setelah melalui rangkaian seleksi oleh penyelanggara, sebanyak 30 orang berhasil menjadi duta wisata kabupaten Pangkep.

    30 orang finalis, 15 putra dan 15 putri tampil pada malam puncak pemilihan duta wisata Pangkep tahun 2022, di Tribun alun-alun Citra Mas, Rabu malam(31/8/22).

    Dihadapan juri dan penonton, 30 finalis yang mengenakan busana adat mengenalkan berbagai destinasi wisata yang ada di Pangkep. Baik wisata alam, kuliner maupun budaya.

    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL) yang hadir menyaksikan kegiatan yang digelar oleh KNPI, mengatakan jika kegiatan ini berjalan sukses. Olehnya itu, ia memberikan motivasi kepada peserta agar mengeluarkan semua potensi dan bakat yang dimiliki.

    MYL juga berharap kepada peserta, sebagai generasi milenial agar duta wisata ini memberikan pemikiran brilian serta menginisiasi inovasi yang terbarukan sebagai promosi destinasi yang ada di Pangkep.

    "Kita ketahui, anak milenial sudah melek tekhnologi. Olehnya itu, saya harapkan promosi wisata dilakukan sesuai jaman yang modern ini, "katanya.

    Pemilihan duta wisata lanjut MYL, akan terus dilakukan sebagai kegiatan tahunan oleh Pemkab Pangkep.

    "Olehnya itu saya harap, para finalis ini memberikan pendidikan dan promosi wisata, "tambahnya.

    Sekretaris KNPI Pangkep Wahid Perdana Putra menyampaikan, pemilihan duta wisata ini merupakan agenda tahunan KNPI kerjasama Pemkab Pangkep.

    Finalis duta wisata berasal dari pelajar SMA dan mahasiswa di Pangkep.

    "Pemilihan ini bukan hanya seremonial, akan tetapi akan bermanfaat bagi promosi wisata Pangkep, "katanya.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Balon Merah Putih Warnai Langit Pangkep,...

    Artikel Berikutnya

    Pencanangan Kampung Pancasila, Wujudkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunker Pangdam XIV/Hsn Bersama Ketua Persit KCK PD XIV/Hsn Di Wilayah Kodim 1421/Pangkep.
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Koramil 1421-03/Bungoro Gelar Karya Bakti Pembersihan Selokan di Kamp Salebbo untuk Peringati HUT TNI ke-79
    Puslitbang Polri Teliti Website dan Peralatan Rekrutmen di Polres Pangkep Polda Sulsel
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga Pulau Sailus
    Kapolsek Bungoro Lakukan Kunjungan ke Kantor Desa Mangilu, Ajak Tokoh Masyarakat Dukung Kamtibmas Jelang Pilkada
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Perayaan HUT KIKST ke-24,  Ketua Pembina Erni Meiyanti Asruddin  Beri Apresiasi Atas Semangat Kebersamaan Terbangun Anggota KIKST Selama Ini
    Koramil 1421-03/Bungoro Gelar Karya Bakti Pembersihan Selokan di Kamp Salebbo untuk Peringati HUT TNI ke-79
    Peringati HUT TNI ke- 79, Kodim 1421/ Pangkep Gelar Makan Gratis Donor Darah dan Beri Bantuan Terhadap Warga  Kurang Mampu
    Wujudkan Siswa Prestasi dan Hebat, Kepala SMAN 8 Pangkep Abd Basir  Lantik  Pengurus OSIS SMAN 8 Pangkep Priode 2024-2025
    Tingkatkan Kinerja, Tim Asistensi Bag SDM Polres Pangkep Kunjungan Ke Polsek Bungoro 
    Sat Binmas Polres Pangkep Lasanakan Kegiatan Pembinaan dan Penyuluhan Kepada Petugas Parkir
    Kapolsek Tondong Tallasa Iptu Jurnadi Kawal Pelaksanaan Kirab Pemilu 2024 di Tondong Tallasa 
    Kapolsek Minasatene Hadiri Peresmian Mesjid Birrul Walidain   di Desa Panaikang Pangkep

    Ikuti Kami